Jika Cinta..
Diposting oleh
Unknown
on 4/22/2009
Label:
cinta
Kali ini saya akan bercerita tentang Kisah Cinta...,hemmm.. sebuah kata yang tak pernah habis untuk di ceritakan,karna kata orang Cinta itu frekuensi terbesar yang memancar dalam jiwa dan membuat kita terus semangat untuk melakukan aktifitas kita... :)
Kisah tentang sepasang kekasih yang sedang mencoba membuat kerangka cinta mereka, hingga kelak menjadi sebuah perahu yang siap untuk berlayar,pada suatu malam sang gadis bertanya pada kekasihnya,pertanyaan biasa yang mungkin pernah kita alami..,
"Bang kenapa Abang mencintai aku ??
lalu si pria menjawabnya dengan sebuah pertanyaan;
"de'...kenapa engkau mencintai Tuhan-mu ? padahal DIA kasatmata ?
kenapa engkau mencintai orangtua-mu ?
kenapa engkau butuh makan ?
Lalu si gadis menjawab;
karna Tuhan-ku pencipta aku dan semua semesta ini
karna orang tua yang telah melahirkan dan membesarkan aku
karna makan itu kebutuhan bang....
Lalu si priapun berkata;
Begitupun aku, karna aku kekasihmu,
karna aku membutuhkanmu dan sebaliknya
karna cinta-ku tak membutuhkan alasan
karna alasan pasti bisa terbantahkan oleh alasan
karna cintaku tumbuh dari hati bukan dari alasan...
Oke.." si gadispun kembali bertanya;
Lalu seberapa besar cinta abang padaku ?
"seberapa besar?,untuk yang satu ini aku minta ma'af"jawab si pria
aku hanya punya cita cita untuk membahagiakanmu dan anak-anak ku kelak
namun aku tak sanggup untuk mencintaimu sepenuh jiwa dan ragaku
kenapa bang!!tanya si gadis
karna aku takut engkau kecewa dengan sepenuh jiwamu jika kelak engkau mengetahui sisi burukku
akupun takut aku kecewa dengan sepenuh jiwa dan ragaku jika aku mengetahui sisi burukmu kelak,karna kekecewaan kita akan menjadi penyesalan kita,
aku takut Tuhan berkehendak lain kepada kita,dan engkau menjadi orang yang paling aku benci sepenuh jiwa dan raga ku,aku takut dan aku tak sanggup untuk itu.
hmmmm...oke,masuk akal" kata si gadis
Lalu apa yang abang pikirkan tentang aku ?
si priapun mejawab;
aku sering memikirkanmu,bahkan aku memikirkan tentang pernikahan dan malam pertama kita...:)
oh ya....apa yang abang pikirkan ? tanya si gadis
"aku memikirkanmu dari ujung rambut indahmu sampai ujung kaki indahmu..
aku memikirkan kelak setiap helai rambut indahmu yang nampak oleh orang lain akan menjadi dosa bagiku sebagai suami...
setiap lekuk tubuhmu yang indah yang mengundang syahwat akan menjadi dosa bagiku
sebagai suami..."
Di malam pertama kita kelak, aku ingin kita membersihkan diri dengan niat suci, lalu membentangkan permadani dan menghadap kiblat untuk memohon restu Ilahi di perjalanan panjang kita
aku ingin engkau mulai memakai seprangkat alat sholat yang aku jadikan mahar untuk menjadi makmumku sepanjang hidupmu
aku ingin engkau melantunkan ayat-ayat suci-NYA dari Al-Qur'an yang aku jadikan mahar, sebagai tanda engkau siap menjalankan amanatNYA dan amanatku apapun yang terjadi....
Dan sekarang aku yang bertanya padamu, apa yang engkau lihat dari aku de' ??
"Bang, apapun yang terjadi...lamar aku segera menjadi makmum-mu"
= :-)
Jika Cinta.....
ketika engkau membutuhkan alasan untuk dicintai...
aku akan terpaksa menjawab...
karna engkau cantik..
karna engkau perhatian..
karna suaramu merdu kudengar..
karna senyummu...
karna setiap gerakanmu..
bla..bla..bla...
tapi...
ketika semua hilang dari dirimu..
ketika kecantikanmu tergores..
ketika suaramu tak lagi merdu..
ketika engkau tak mampu lg memberi perhatian kepadaku...
ketika senyummu tak dapat kunikmati...
ketika bergerakpun sulit bagimu..
apakah aku masih mempunyai alasan untuk mencintaimu.. TIDAK
TAPI...apakah aku masih mencintaimu...? YA
karna bagiku CINTA TAK MEMBUTUHKAN ALASAN...
KETIKA CINTA DATANG PADAMU...
JANGAN PERNAH
MEMINTANYA ALASAN,
KENAPA DIA MENCINTAIMU...
be inspired....
whatever...apapun yang terjadi hidup harus lebih baik
Labels
Blog Statistics
Widget by Blogger Widgets
Blog Statistics Widget
15 komentar:
inspiring banget yah ^^
duh indahnya ya...
cinta memang tidak membutuhkan cinta, cinta bukan buta, karena cinta membuat seseorang melihat keistimewaan pasangannya ketika orang lain tidak bisa..
blognya saya add juga di friend update..makasih ya
duhhh abangkuh,,semuanya indah,semuanya bener,,cinta nga butuh alasan,
salut sama abang!
kapan aku di ajarin yah !>?
kalo dah ngomongin cinta mah, I just want to say "HIDUP CINTA" he he he...(maaf yang koment lagi mumet...)
boleh juga tuh dipraktekkan sama pacar, kelihatannya bang nih dah pengalaman
Te O Pe banget...
bisakah anda mencintai diri sendiri...?? apa yang anda berikan untuk 'diri' anda..?? apakah abang mengetahui 'siapa diri abang'..?? pada sisi dan bagian tubuh yang mana yang bisa abang taruh rasa cinta itu...??..lho koq seperti 'njawab soal UAS...??kabuurrr...maaf ya bang..
oh lagi ngomongin cinta ya
Hmmm, cinta...
Bahkan Hitler dan Napoleon pun harus bertekuk lutut karenanya...Hahahahahaha
Makin mantap aja' da...
duh sampai gak bisa komen deh. makasih sharingnya.
Jatuh cinta, seperti apa rasanya ya?
emang klo cinta sudah melekat apaun rasanya coklat...., seperti aku mencintai istriku...
keren bgt sob....sangat menginspirasi....
saluutttt....
العاب تلبيس
العاب طبخ
http://www.hmsat1.com/
Posting Komentar
Pendapat sobat untuk hidup yang lebih baik lagi [no spam please]